Jumat, 29 Juni 2012

perhitungan gulungan pervolt pada travo dengan function


Harmin Yusriadi
13409254
3ib02A

Masih dalam pembahasan pada tulisan sebelumnya yaitu penulis membahas perhitungan trafo, kali ini penulis akan mengaplikasikan function dalam perhitungan gulungan pervolt pada travo dengan menggunakan program turbo pascal. Berikut ini adalah listing program yang digunakan dalam perhitungan jumlah saluran transmisi yang mungkin diperoleh.

Penjelasan Program diatas adalah sebagai berikut:

Penjelasan listing program pertama ini adalah pendeklarasian dari bagian subprogram utama dengan memberikan judul function dan juga terdapat penggunaan rumus function didalamnya. Judul function yang digunakan adalah “perhitungan gulungan pervolt pada trafo”.

Penjelasan listing program kedua yaitu pendeklarasian pada program utama, di program utama ini memiliki suatu nilai variabel yang kemudian akan dimasukkan ke dalam rumus yang telah diinput dalam program function tersebut.

Penjelasan listing program yang terakhir adalah penjelasan untuk bagian utama pada program function didalam pascal, Clrscr digunakan untuk membersihkan layar dalam pascal setelah program sebelumnya selesai dikerjakan. Kemudian variabel writeln digunakan untuk menampilkan kata atau tulisan yang berada pada tanda petik.
Untuk memudahkan dalam memahami program yang penulis buat maka penulis membuat program tersebut kedalam bentuk flowchart seperti yang telihat pada gambar dibawah ini.